Resep Resep Risol Mayo Lava. Lezatnya Bikin Ketagihan!


Kalau melihat tampilan risol itu sudah menarik hati untuk menikmati langsung Lezatnya dan pastinya bikin ketagihan. Kali ini ada perpaduan resep dari bunda Enik Irawan, hasil mencoba yang berhasil membuat risal Mayo Lava nan lezat. Selain varian dari isian , yang paling utama dari risol itu adalah kulit risolnya yang anti sobek atau anti badai karena ga sobek sobek meski di bolak balik. Dan rasa kulitnyapun lembut dan enak banget. Yang kedua mayonese nya karena akan mempengaruhi tektur dari kulit tadi bunda. Sempurna, untuk di konsumsi sendiri atau di siapkan buat di hidangkan di acara keluarga atau arisan pasti laris manis jadi rebutan ini.

Mari bunda kita lihat apa saja yang di perlukan dan apa sih yang jadi modifikasi di risol ini:

Bahan Kulit:

  • 250 gr tepung trigu
  • 1/2 - 1 sdm tepung kanji
  • 2 btr telor utuh
  • 2 sdm munjung margarine cairin, kalau mau irit bisa pakai 3 sdm minyak goreng 
  • 1 sdt garam
  • 600 / 675 ml air terserah ya suka - suka

Bahan Mayonese:

  • 2 butir telur utuh ukuran sedang 
  • 1/2 buah lemon ambil airnya. 
  • Bisa ganti jeruk nipis tapi lebih wangi lemon 
  • 2 sdm gula pasir 
  • 1/2 sdt garam halus 
  • 200 ml minyak bersih 
  • Bahan Resep pencelup 
  • Tepung terigu 3 sendok 
  • Air secukupnya 
  • Garam 
  • Jadikan adonan kental

Isi risol :

  • Mayonise
  • Telur rebus potong potong 
  • Saos sambal 
  • Smooke beef/sosis/udang sesuai selera

Cara Membuat Kulit:

  1. Campur semua bahan kulit, campur jadi 1, aduk sampai rata saring biar tidak gumpal, cetak diwajan teflon.

Cara Membuat Mayonaise : By YUNDA YUN KITCHEN

  1. Campur semua bahan jadi satu dalam blender ya
  2. Blender sampai kental saya 5 menitan
  3. Tuang mayonise dalam panci kemudian tim mayonise sambil terus diaduk biar ngak menggumpal setelah kental angkat dan dinginkan
  4. Masukkan blender lagi dan blender sampai cantik ok selamat mencoba
  5. (Me tidak diblender lagi , karena mayonya ngumpet dalam risol
  6. Siapkan kulit risal kemudian masukkan Isi risol , Mayonise, Telur rebus potong potong, Saos sambal,
  7. Smooke beef/sosis/udang sesuai selera

Bagaimana bunda, pasti jadi berminat banget untuk mencoba Risol Mayo Lava nya kan, nanti dari kreasi nya bunda boleh loh share resep nya ke teman saudara, selamat berkreasi. Indahnya berbagi

Sumber

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel